Sekilas tentang RAM Netbook

7 komentar

RAM sendiri merupakan singkatan dari (Random Access Memory) yang mempunyai tugas sebagai tempat penyimpanan data sementara yang akan diproses oleh prosesor dan merupakan memori eksternal. Sehingga bisa kita ibaratkan dengan orang yang periksa ke dokter (sebagai perintah yang akan dieksekusi) yang menunggu giliran periksa diruangan tunggu (sebagai RAM tempat tunggu perintah-perintah antri) dokter menanyai dan memeriksa pasien (sebagai prosesor yang mengidentifikasi dan mengeksekusi) pasien mendapatkan resep serta mengetahui penyakit yang diderita (sebagai output yang merupakan hasil eksekusi).

Seperti itulah peranan RAM dalam mendukung kerja dari sebuah komputer dalam gaya bahasaku sendiri. Sedangkan jenis dari RAM bermacam-macam tergantung dari sistem cara kerja dan desainnya laptop itu sendiri. Laptop menggunakan jenis RAM DDR-SDRAM, DDR2-SDRAM & DDR3-SDRAM. Eit . . . . . . tunggu dulu, perlu diingat bahwa jenis RAM notebook ini menggunakan sistem SODIMM (Small Outline Dual Inline Memory Module). Jadi jikalau kita ingin membeli RAM untuk notebook pilihlah tipe SODIMM dari jenis DDR-SDRAM, DDR2-SDRAM, & DDR3-SDRAM semuanya disesuaikan dengan spesifikasi notebook yang digunakan.


Intisari : “Merawat & Memperbaiki Notebook karya Doni Kurniawan”
Sekilas tentang RAM NetbookRead More

CutePDF Writer

1 komentar

Di zaman sekarang install software software aplikasi sangatlah mudah untuk dilakukan, hanya tinggal next, next, dan next lagi hehehe. Walaupun orang awam dalam hal dunia komputer akan mudah untuk melakukan penginstallasi software. Tapi tidak semuanya orang awam mau dan bisa menginstall software yang diperlukan, nah salah satunya adalah software convert doc to pdf seperti CutePDF Writer ini. Jika kamu mengalami kesulitan dalam hal penginstallasi software CutePDF Writer, silahkan simak pembahasan berikut ini. Tetapi sebelumnya download dulu aplikasinya disini.

1. Pertama jalankan software 1.converter.exe

2.Klik saja tombol run untuk melanjutkan installasi (windows tidak menemukan pembuat dari software ini)

3. Setelah itu, langsung saja klik tombol setup

4. Loading deh tuh software untuk proses installasinya, dan tunggu. Cuma sebentar kok. Setelah selesai jalankan 2.cutePDFwriter.exe

5. Seperti sebelumnya, klik tombol run aja.

6. Didalam langkah ini kotak dialog menerangkan bahwa CutePDF Writer hanya dapat digunakan pada OS Windows 98/Me/2000/XP/2003 => klik OK

7. Tunggu lagi hingga loading selesai.

8. Kotak dialog akan memberitahukan bahwa CutePDF Writer akan di install di komputer kamu. =>klik Yes

9. Sama halnya dengan software software lainnya. Disini kamu akan ditanya mengenai license dari software CutePDF Writer => klik Yes untuk melanjutkan installasi.

10. Yah, proses lagi deh, tapi Cuma sebentar saja.

11. Jika sudah selesai, akan muncul pemberitahuan bahwa installasi sudah selesai dan dianjurkan untuk merestart komputer kamu. Maka restart lah. Setelah merestart komputer sekarang jalankan MS Word kamu. Dan tekan Ctrl + P

12. Pada bagian Name pilihlah CutePDF Writer => klik OK

13. Simpanlah file pdf kamu dimana saja. Setelah convert selesai cobalah untuk membuka file pdf tersebut.

Untuk tutorial cara installasi serta penggunaannya dengan penjelasan gambar silahkan didownload disini.

CutePDF WriterRead More

Inverter ???

Apasih inverter itu? Apakah salah satu type dari pendingin ruangan? Mungkin itulah yang terbayang dalam benak kita saat pertama kali mendengar kata inverter tersebut. Karena memang saat ini ada salah satu pendingin ruangan menambahkan embel-embel kata inverter. Tetapi untuk kali ini berbeda dengan apa yang kita bayangkan, inverter yang sedang kita bahas menyinggung salah satu hardware dari notebook atau sering kita sebut laptop bukan mengenai pendingin ruangan. Maka dari itu mari kita simak uraian dibawah ini.

Inverter adalah suatu rangkaian kecil yang berfungsi sebagai konektor atau alat yang menghubungkan LCD dengan Mainboard notebook, sehingga bisa kita ibaratkan dengan kabel data yang ujungnya berwarna biru itu lo.... yang menghubungkan VGA Card menuju monitor PC, fungsinya memang sama yaitu tempat jalur data dari motherboard menuju LCD/monitor yang berupa output grafis.


Hardware ini sangat berperan sekali dalam hal mendistribusikan arus dan data yang akan ditampilkan di LCD/Monitor. Dapat kita pastikan jikalau sebuah notebook tidak terdapat inverter ataupun inverternya mengalami kerusakan, maka akan menimbulkan dampak tidak adanya tampilan yang muncul pada LCD, walaupun notebook sudah dalam keadaan menyala. Bermasalahnya inverter pada notebook tentu bermasalah pula tampilan grafis pada LCD notebook.


sumber : http://ul1n.blogspot.com/2010/05/inverter.html
Inverter ???Read More

Kumpulan Perintah RUN

http://icakicik.com - Berikut ini adalah perintah-perintah run (text command) pada windows XP. Ada sebagian perintah yang berjalan jika sebuah software/aplikasi telah terinstal di sistem

Program Run Command

Accessibility Controls = access.cpl
Accessibility Wizard = accwiz
Add Hardware Wizard = hdwwiz.cpl
Add/Remove Programs = appwiz.cpl
Administrative Tools = control admintools
Adobe Acrobat ( if installed ) = acrobat
Adobe Distiller ( if installed ) = acrodist
Adobe ImageReady ( if installed ) = imageready
Adobe Photoshop ( if installed ) = photoshop
Automatic Updates = wuaucpl.cpl
Basic Media Player = mplay32
Bluetooth Transfer Wizard = fsquirt
Calculator calc Ccleaner(if installed) = ccleaner
C: Drive = c:
Certificate Manager = cdrtmgr.msc
Character Map = charmap
Check Disk Utility = chkdsk
Clipboard Viewer = clipbrd
Command Prompt = cmd
Command Prompt = command
Component Services = dcomcnfg
Computer Management = compmgmt.msc
Compare Files = comp
Control Panel = control
Create a shared folder Wizard = shrpubw
Date and Time Properties = timedate.cpl
DDE Shares = ddeshare
Device Manager = devmgmt.msc
Direct X Control Panel ( if installed ) = directx.cpl
Direct X Troubleshooter = dxdiag
Disk Cleanup Utility = cleanmgr
Disk Defragment = dfrg.msc
Disk Partition Manager = diskmgmt.msc
Display Properties = control desktop
Display Properties = desk.cpl
Display Properties(w/Appearance Tab Preselected ) = control color
Dr. Watson System Troubleshooting Utility = drwtsn32
Driver Verifier Utility verifier Ethereal(if installed) = ethereal
Event Viewer = eventvwr.msc
Files and Settings Transfer Tool = migwiz
File Signature Verification Tool = sigverif
Findfast = findfast.cpl
Firefox = firefox
Folders Properties = control folders
Fonts = fonts
Fonts Folder = fonts
Free Cell Card Game = freecell
Game Controllers = joy.cpl
Group Policy Editor ( xp pro ) = gpedit.msc
Hearts Card Game = mshearts
Help and Support = helpctr
Hyperterminal = hypertrm
Hotline Client = hotlineclient
Iexpress Wizard = iexpress
Indexing Service = ciadv.msc
Internet Connection Wizard = icwonn1
Internet Properties = inetcpl.cpl
Internet Setup Wizard = inetwiz
IP Configuration = ipconfig /all
IP Configuration (Display DNS Cache Contents) = ipconfig /displaydns
IP Configuration (Delete DNS Cache Contents) = ipconfig /flushdns
IP Configuration (Release All Connections) = ipconfig /release
IP Configuration (Renew All Connections) = ipconfig /renew
IP Config (Refreshes DHCP & Re-Registers DNS) = ipconfig /registerdns
IP Configuration (Display DHCP Class ID) = ipconfig /showclassid
IP Configuration (Modifies DHCP Class ID) = ipconfig /setclassid
Java Control Panel ( if installed ) = picpl32.cpl
Java Control Panel ( if installed ) = javaws
Keyboard Properties = control keyboard
Local Security Settings = secpol.msc
Local Users and Groups = lusrmgr.msc
Logs You Out of Windows = logoff
Malicious Software Removal Tool = mrt
Microsoft Access ( if installed ) = access.cpl
Microsoft Chat = winchat
Microsoft Excel ( if installed ) = excel
Microsoft Diskpart = diskpart
Microsoft Frontpage ( if installed ) = frontpg
Microsoft Movie Maker = moviemk
Microsoft Management Console = mmc
Microsoft Narrator = narrator
Microsoft Paint = mspaint
Microsoft Powerpoint = powerpnt
Microsoft Word ( if installed ) = winword
Microsoft Syncronization Tool = mobsync
Minesweeper Game = winmine
Mouse Properties = control mouse
Mouse Properties = main.cpl
MS-Dos Editor = edit
MS-Dos FTP = ftp
Nero ( if installed ) = nero
Netmeeting = conf
Network Connections = control netconnections
Network Connections = ncpa.cpl
Network Setup Wizard = netsetup.cpl
Notepad = notepad
Nview Desktop Manager ( if installed ) = nvtuicpl.cpl
Object Packager = packager
ODBC Data Source Administrator = odbccp32
ODBC Data Source Administrator = odbccp32.cpl
On Screen Keyboard = osk
Opens AC3 Filter ( if installed )= ac3filter.cpl
Outlook Express = msimn
Paint = pbrush
Password Properties = password.cpl
Performance Monitor = perfmon.msc
Performance Monitor = perfmon
Phone and Modem Options = telephon.cpl
Phone Dialer = dialer
Pinball Game = pinball
Power Configuration = powercfg.cpl
Printers and Faxes = control printers
Printers Folder= printers
Private Characters Editor = eudcedit
Quicktime ( if installed ) = quicktime.cpl
Quicktime Player ( if installed ) = quicktimeplayer
Real Player ( if installed ) = realplay
Regional Settings = intl.cpl
Registry Editor = regedit
Registry Editor = regedit32
Remote Access Phonebook = rasphone
Remote Desktop = mstsc
Removable Storage = ntmsmgr.msc
Removable Storage Operator Requests = ntmsoprq.msc
Resultant Set of Policy ( xp pro ) = rsop.msc
Scanners and Cameras = sticpl.cpl
Scheduled Tasks control= schedtasks
Security Center = wscui.cpl
Services = services.msc
Shared Folders = fsmgmt.msc
Sharing Session = rtcshare
Shuts Down Windows = shutdown
Sounds Recorder = sndrec32
Sounds and Audio = mmsys.cpl
Spider Solitare Card Game = spider
SQL Client Configuration = clicongf
System Configuration Editor = sysedit
System Configuration Utility = msconfig
System File Checker Utility ( Scan Immediately ) = sfc /scannow
System File Checker Utility ( Scan Once At Next Boot ) = sfc /scanonce
System File Checker Utility ( Scan On Every Boot ) = sfc /scanboot
System File Checker Utility ( Return to Default Settings) = sfc /revert
System File Checker Utility ( Purge File Cache ) = sfc /purgecache
System File Checker Utility ( Set Cache Size to Size x ) = sfc /cachesize=x
System Information msinfo32 System Properties = sysdm.cpl
Task Manager = taskmgr
TCP Tester = tcptest
Telnet Client = telnet
Tweak UI ( if installed ) = tweakui
User Account Management = nusrmgr.cpl
Utility Manager utilman
Volume Serial Number for = C: label
Volume Control = sndvol32
Windows Address Book = wab
Windows Address Book Import Utility = wabmig
Windows Backup Utility ( if installed ) = ntbackup
Windows Explorer = explorer
Windows Firewall = firewall.cpl
Windows Installer Details = msiexec
Windows Magnifier = magnify
Windows Management Infrastructure = wmimgmt.msc
Windows Media Player = wmplayer
Windows Messenger = msnsgs
Windows Picture Import Wizard (Need camera connected) = wiaacmgr
Windows System Security Tool = syskey
Windows Script host settings = wscript
Widnows Updte Launches = wupdmgr
Windows Version ( shows your windows version ) = winver
Windows XP Tour Wizard = tourstart
Wordpad = write
Zoom Utility = igfxzoom



sumber : http://icakicik.com/kumpulan-perintah-run.jsp, http://www.radenz.com/2008/08/perintah-perintah-run.html, http://ntie.blogdetik.com/2008/02/21/99-perintah-run-pada-xp/
Kumpulan Perintah RUNRead More